Senin, 31 Oktober 2011

Samporet, Band Alternatif dari Sukabumi

Maraknya grup-grup band akhir-akhir ini di Sukabumi, membuat musik tanah air khususnya Sukabumi menjadi ajang untuk unjuk kebolehan dari masing-masing grup band. Beragam aliran, dari mulai musik yang bergendre Pop, pop Rock, Poo Rock alternatif, regee, akuistik, Jazz dll, meramaikan blantika musik tanah air.

Salah satu musik yang bergendre pop rock alternatif yang juga selalu berpenampilan beda dari yang lain adalah grup Band Samporet. grup ini mencoba menawarkan jenis musik dan lagu yang mudah dipahami dan dimengerti oleh seluruh lapisan masyarakat karna katanya(personil samporet). syair-syair yang dibuat sangat pamilier sehingga mudah di cerna oleh masyarakat, begitupun aransemen musik yang sederhana sehingga mudah ditiru oleh anak-anak.

Samporet yang digawangi oleh Indra pada drum. tating pada melodi, Yudi ahmad pada gitar, Argi pada Bass dan Ipong pada Vocal. memberi warna baru pada musik band-band di Sukabumi khususnya. hampir 22 lagu yang sudah dibuat oleh grup band Samporet ini, dan salah satu lagu andalannya adalah Kaya Vs Miskin. silahkan download di 4shared ya ungkap salah seorang peronil Samporet sambil tertawa.

Minggu, 30 Oktober 2011

Hari ini Hujan ga yah ?

Bulan Desember akan segara berakahir, tapi cuaca masih tetap saja sulit untuk diprediksi, apakah hujan akan turun atau tidak, atau apakah hari ini tetap akan panas, demikian beberapa orang bertanya-tanya dalam hatinya. memang akhir ini cuaca berubah ubah tanpa kita duga, kadang hujan, kadang panas. tapi walau bagaimana pun kita harus tetap bersyukur akan apa yang diberikan oleh Tuhan Yang Maha Esa. karena siapapun orangnya, sehebat apapun dia tidak akan bisa menolak kehendaknya.
Cuaca yang terjadi akhir-akhir ini tidak harus di sesali tapi mari kita jaga diri kita, kita siapkan fisik kita supaya kita tidak mudah sakit dan tetap semangat menjalankan aktivitas kita sehari-hari

Sabtu, 29 Oktober 2011